Wakil Bupati Iwan Tuaji SH Rapat Bersama Seluruh OPD kabupaten Pali Terkait Penertiban Aset -->

Iklan Semua Halaman

Wakil Bupati Iwan Tuaji SH Rapat Bersama Seluruh OPD kabupaten Pali Terkait Penertiban Aset

Kabar Investigasi
Senin, 24 Februari 2025

 



Pali -- Wakil Bupati PALI terpilih Iwan Tuaji Bersama seluruh kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dilingkungan Pemerintah Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) rapat pembahasan penertiban Aset dan Trantibun di ruang rapat Bupati Pali pada ,Senin 24 Februari 2025.


Turut hadir dalam rapat Sekda Pal Kartika Yanti, SH, MH, Para asisten,Para Staf Ahli,seluruh kepala OPD, Kabag lingkup sekda Pali hingga Camat Se-kabupaten Pali.rapat tersebut untuk membahas aset bergerak yang ada di lingkungan Pemkab PALI. dan juga di sampaikan oleh wakil Bupati Iwan Tuaji untuk menunjang kinerja dari para pejabat yang ada di pemerintah kabupaten Pali lebih baik di dalam operasional dan juga persiapan di bulan maret 2025 paling cepat paling lambat di bulan April akan ada audit dari BPK untuk aset bergerak ," tegas wakil Bupati Pali Iwan Tuaji di ruang Rapat Bupati.


Juga di tambah oleh Wabup bahwa rapat dengan mengumpulkan seluruh kepala OPD bertujuan ingin mengetahui aset bergerak untuk mengukur dan menjadi acuan menyusun program dan menunjang kinerja OPD kabupaten Pali,' paparnya.


Rep : Novriadi